Home » , » Tiga Serangkai Saudara Dunia Akhirat

Tiga Serangkai Saudara Dunia Akhirat









Pada saat Guru Seman Mulya mendekati skaratulmaut Guru Seman sempat berwasiat kapada Abah Guru Sekumpul “kata Guru Seman kepada abah Guru Sekumpul “ kalau aku meninggal dunia tanam disekumpul” Guru seman nangis setengah mati terisak2 setelah mengatakan itu kerna beliau teringat pada waktu dulu bersama sama berjabat tangan bertiga dan berjanji bersaudara dunia akhirat ketiganya itu adalah Alalamah alArifbillah Guru Zaini Abdul Ghani dan alarifbillaha guru Seman Muliya serta al Arifbillah alFadil assyekh Muhammad syarwani Abdan berjanji bersaudara dunia akhirat..

pada waktu itu AlArifbillah syech syarwani abdan berkata “saya sendirian dimakamkan dibangil,”dan kalian berdua berdampingan makamnya di sekumpul”rupa rupanya Guru Semman mulia teringat akan hal itu beliau mencucurkan air mata yang tak tertahankan lagi pada waktu sesudah menuturkan minta tanamkan disekumpul.

dan bahagialah warga sekumpul dan sekitarnya ada wali yullah di tanam disekumpul sebagai memberi safaat kepada semua orang yang cinta kepada nya dan jelaslah musuh musuh Allah adalah orang orang yang memusuhi waliyulah ….

Kisah diambil dari ceramah pengenang 100 hari wafatnya Ibu Hj.Masliah binti H.Mulya ibunya Guru Sekumpul








0 komentar:

Posting Komentar

 
Support : Copyright © 2015. Putra Martapura Blog - All Rights Reserved
Proudly powered by M. Firdaus Habibi
.comment-content a {display: none;} -->